News
Senin, 10 November 2025 | Redaksi
Baru dua minggu menjabat, AKP Kharisma Arbita Bangsa menegaskan komitmennya menjadikan Samsat Jakarta Selatan sebagai layanan publik yang bersih, transparan, dan bebas pungli.
Minggu, 09 November 2025 | Redaksi
Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) menegaskan komitmennya untuk memperkuat implementasi standar halal dalam industri flavor di Indonesia.
Hal itu disampaikan oleh Kepala BPJPH RI, Ahmad Haikal Hasan, di Jakarta, Jumat (7/11/2025). Menurutnya, hasil tersebut merupakan bukti nyata bahwa BPJPH semakin siap memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat dan pelaku usaha di seluruh Indonesia.
Di Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, dua orang meninggal dunia akibat terseret arus banjir dan tersengat listrik pada Sabtu (8/11). Enam warga lainnya harus mengungsi ke rumah tetangga. Banjir yang disebabkan luapan sungai itu berdampak di tiga kecamatan, yaitu Sirampog, Bumiayu, dan Bantarkawung.
Sabtu, 08 November 2025 | Redaksi
Melalui kolaborasi antara PNM dan PT Sarana Multigriya Finansial (SMF), Ruang Pintar PNM di Dawuhan, Banyumas kini semakin optimal dalam memberikan manfaat bagi masyarakat.