Nasional
Kamis, 13 November 2025 | Redaksi
Sekretaris Utama Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Dr. Rustian, S.Si., Apt. M.Kes. menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada Pemerintah Swiss atas dukungan penguatan dalam penanggulangan bencana di Indonesia.
Di balik keberlanjutan program Makan Bergizi Gratis (MBG) itu, Badan Gizi Nasional (BGN) terus bekerja keras memastikan tidak ada piring yang kosong. Namun, Kepala BGN Dadan Hindayana mengakui, perjuangan ini tidak selalu mudah.
Pembebasan BPHTB tidak hanya akan mempercepat proses sertipikasi tanah rakyat, namun menjadi bentuk nyata amal sosial dan keadilan bagi masyarakat kurang mampu. Menteri Nusron menilai, masih banyak tanah di Sulsel yang belum memiliki sertipikat karena terkendala biaya BPHTB.
Kepala Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional (BPN) Provinsi Banten, Harison Mocodompis, memimpin Rapat Penyerahan Data Pertanahan untuk Kajian Sempadan Situ Tangerang Raya.
Kepala BGN, Dadan Hindayana, memastikan bahwa gaji untuk program Sarjana Penggerak Pembangunan Indonesia (SPPI) Batch III, termasuk tenaga ahli gizi (AG) dan ahli akuntan (AK), akan masuk ke rekening masing-masing paling lambat akhir pekan ini.